Lahirkan Lingkungan Bersih, Kepsek SMP 1 Mandalle Sabri Gelar Pembersihan

    Lahirkan Lingkungan Bersih, Kepsek SMP 1 Mandalle Sabri Gelar Pembersihan

    PANGKEP - Kepala SMP 1 Mandalle Kabupaten Pangkep Sabri S.Pd.M.Pd saat dihubungi lewat telp selulernya Jum'at (1/4/2022) mengatakan bahwa kami bersama guru dan siswa menggelar pembersihan lingkungan sekolah.

    Menurutnya bahwa SMP 1 Mandalle merupakan pintu gerban antar Kabupaten, " Ketika masuk ke Pangkep dari arah Utara maka SMP 1 Mandalle sudah terlihat di pinggiran jalan poros Mandalle" ujarnya.

    Untuk itu, kami akan melakukan pembenahan secara bertahap agar sekolah ini masuk dominasi sekolah yang bersih, lingkungan indah dan tertata taman tamannya. ( Herman Djide)

    Updates

    Updates

    Artikel Sebelumnya

    Lahirkan Lingkungan Bersih, Kepsek SMP 1...

    Artikel Berikutnya

    Kepsek SDN 33 Bilango Arifin Pelo: Manfaat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Persit Kartika Chandra Kirana Gelar Pertandingan Voli di Mapuspenerbad Pondokcabe, Pererat Silaturahmi dan Bangun Komunitas Sehat
    Sub Satgas Penyelundupan TNI Gagalkan Berbagai Aksi Ilegal di Perbatasan Wilayah Indonesia
    Kapusjaspermildas TNI Buka Pertandingan Futsal Antar Staf Umum Mabes TNI Tahun 2024

    Ikuti Kami